September 29, 2015

7 Tips Menulis Surat Lamaran Kerja yang Benar

Share artikel ini

Dalam proses pencarian kerja sudah menjadi tradisi harus menulis surat lamaran ke perusahaan yang dituju. Namun, sayangnya masih banyak yang belum mengetahui bagaimana cara menulis surat lamaran kerja yang benar. Banyak yang menulis surat lamaran kerja dengan berbelit-belit dan monoton sehingga membuat staf HRD bosan.

Banyak survey menyebutkan bahwa hal terpenting dalam menulis surat lamaran adalah lembaran pembukaan yang dikirim bersamaan dengan Curriculum Vitae (CV) serta lampiran yang dibutuhkan oleh perusahaan.

7 Tips Menulis Surat Lamaran Kerja yang Benar

Untuk menulis surat lamaran pekerjaan sebaiknya harus diperhatikan beberapa hal berikut ini.

(Visited 419 times, 1 visits today)
Share artikel ini

BERLANGGANAN NEWSLETTERS

Bergabunglah dengan Newsletter kami dan dapatkan tips dan artikel serta penawaran kursus terbaru


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *