November 9, 2015

Karena 13 Hal Inilah Yang Membuatmu Jauh Dari Kesuksesan Di Waktu Muda

Share artikel ini

2. Pengakuan

Semua tergantung niat, kalau orang tua kita selalu bilang. Betul! ketika kamu akan melakukan sesuatu baik itu tugas dan pekerjaan, awali dengan niat yang ikhlas. Kebanyakan, anak muda yang dipenuhi oleh ego selalu ingin cepat sukses, dan melupakan norma-norma dasar manusia.

13 faktor gagal sukses

Pengakuan yang berlebihan secara personal menjadi tembok halangan terbesar untuk kamu menjadi sukses. Bekerjalah dengan niat yang benar, dan jangan pernah mengecilkan peran sebuah tim.

(Visited 500 times, 1 visits today)
Share artikel ini

BERLANGGANAN NEWSLETTERS

Bergabunglah dengan Newsletter kami dan dapatkan tips dan artikel serta penawaran kursus terbaru


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *