December 12, 2015

5 Tempat Wisata Favorit di Jawa

Share artikel ini

3. Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah

Jika wisatawan belum pernah ke candi Borobudur, pastilah menyesal! Candi Borobudur merupakan candi budha terbesar di Indonesia bahkan di dunia! Candi Borobudur telah diakui UNESCO sebagai situs warisan budaya dunia.

Sunrise di Candi Borobudur (sumber)

Sunrise di Candi Borobudur (sumber)

Candi Borobudur memang merupakan candi yang “wajib dikunjungi wisatawan mancanegara dan wisatawan domestik”.

Candi Borobudur yang terletak di Magelang, Jawa Tengah ini memiliki luas 123 x 123 meter persegi yang terdiri dari 10 tingkat. Candi Borobudur terdiri dari balok-balok batu vulkanik tanpa menggunakan perekat ataupun semen yang terlihat seperti susunan lego raksasa. Candi Borobudur memiliki panel lukisan atau relief yang menceritakan tentang kehidupan Buddha.

Karmawibhangga Relief di Candi Borobudur (sumber)

Karmawibhangga Relief di Candi Borobudur (sumber)

Di tempat wisata candi Borubudur ini selain menikmati candi wisatawan juga bisa menikmati suasana taman di sekitar candi. Jika lelah berjalan wisatawan dapat menggunakan kereta untuk berkeliling candi atau menggunakan andong agar bisa berkeliling desa di seputar candi Borobudur.

Karmawibhangga Relief di Candi Borobudur

Relief Karmawibhangga di Candi Borobudur (sumber)

Selain itu wisatawan juga dapat menikmati museum Samudra Raksa dan Museum Karmawibhangga yang terletak di areal candi. Bagi yang hobi belanja banyak souvenir dengan harga yang murah, seperti topi, kipas, ataupun makanan khas daerah Jawa Tengah.

(Visited 1,539 times, 1 visits today)
Share artikel ini

BERLANGGANAN NEWSLETTERS

Bergabunglah dengan Newsletter kami dan dapatkan tips dan artikel serta penawaran kursus terbaru


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *