March 24, 2016

5 Tips Jitu Menghadapi Ujian Nasional

Share artikel ini

4. Lakukan kegiatan yang dapat menghilangkan stress

Bila komputer dipakai terus menerus maka akan menjadi panas. Begitu pula dengan otak manusia yang belajar terus menerus maka bisa merasa stress ataupun jenuh. Maka lakukanlah kegiatan yang biasanya membuat kamu merasa senang. Misalnya bermain game, berenang, olahraga, membaca komik, dan lain-lain. Tapi jangan terlalu asyik sampai lupa belajar, ya.

5. Makan yang sehat dan tidur yang cukup

Karena belajar memerlukan konsentrasi dan fokus yang besar, maka energi yang terbuang saat belajar pun besar. Maka dari itu kamu harus tetap makan yang teratur dan beristirahat yang baik. Nutrisi yang diserap oleh tubuh akan digunakan untuk membantu proses pembelajaran. Tidur juga tidak kalah pentingnya karena badan dan otak yang lelah karena belajar dapat dipulihkan. Tidur yang baik meningkatkan memori dan fokus, jadi jangan begadang sampai malam, ya.

Hal yang tidak kalah pentingnya adalah berpikir positif dan percaya diri, serta berdoa supaya lulus. Semoga berhasil!

Baca juga:

Rahasia Belajar yang Mudah dan Efektif

Tips Belajar untuk Menghadapi Ujian

 Menu Makanan Sarapan Pagi yang Sehat dan Praktis

(Visited 328 times, 1 visits today)
Share artikel ini

BERLANGGANAN NEWSLETTERS

Bergabunglah dengan Newsletter kami dan dapatkan tips dan artikel serta penawaran kursus terbaru


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *