Bagaimana 5 Artis ini sukses di bidang pendidikan

#4. Sherina Munaf
Bisa menempuh pendidikan S1 tak membuat Sherina Munaf lantas berpuas diri. Sebaliknya, jika banyak penyanyi yang memprioritaskan untuk go international, penyanyi kelahiran 11 Juni 1990 ini justru ingin menempuh pendidikan di luar negeri.
Setiap kali mendengar nama Sherina, memori otak kita otomatis langsung teringat bait demi bait sebuah lagu beken pada tahun 1999, āAndai Aku Besar Nantiā.
Sempat bercita-cita untuk menempuh pendidikan di Paman Sam, namun beredar kabar bahwa pemeran āPetualangan Sherinaā ternyata kuliah di negeri Kanguru. Australia menjadi pilihan Sherina lantaran dia memang menyukai Sidney.
(Visited 2,180 times, 1 visits today)