August 17, 2015

Makanan yang Dapat Menurunkan dan Meningkatkan Tekanan Darah

Share artikel ini

5. Makanan yang mengandung garam

Garam adalah hal penting untuk mengatasi tekanan darah rendah. Garam merupakan salah satu zat alami yang dapat membantu tubuh untuk memproduksi lebih banyak sel darah merah (eritrosit) dan menaikkan tekanan darah.

Meskipun makanan tersebut di atas dapat membantu orang dengan tekanan darah rendah atau hipotensi, perlu diperhatikan juga beberapa makanan yang menyebabkan tekanan darah naik sehingga menyebabkan hipertensi. Makanan berikut yang perlu diwaspadai adalah:

Makanan yang menyebabkan tekanan darah tinggi atau hipertensi

1. Mie instan

Merupakan makanan yang cukup populer di kalangan masyarakat. Kenikmatan rasa dan kemudahan dalam membuat mie instan membuatnya memiliki banyak penggemar. Akan tetapi, jika dikonsumsi secara berlebihan akan menyebabkan tekanan darah tinggi. Selain itu, mie instan juga berbahaya bagi tubuh karena mengandung pengawet dan zat kimia lainnya

2. Daging olahan

Daging olahan merupakan makanan yang tidak baik bagi kesehatan tubuh karena itu dapat menyebabkan seseorang mengalami hipertensi. Selain karena kandungan garamnya tinggi, daging olahan ini juga mengandung zat pengawet yang tidak baik bagi kesehatan tubuh.

(Visited 1,702 times, 1 visits today)
Share artikel ini

BERLANGGANAN NEWSLETTERS

Bergabunglah dengan Newsletter kami dan dapatkan tips dan artikel serta penawaran kursus terbaru


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *