Mau Wisata Murah di Asia? Di Sini Tempatnya

5. Laos
Banyak sekali tempat wisata paling menarik dan terkenal di Laos yang secara geografi dikurung oleh pegunungan di Asia tenggara. Negara yang sudah lama mengisolasi diri itu kini membuka diri dan berbondong bondong wisatawan mulai berdatangan untuk menikmati keindahan alam anugerah Tuhan yang dititipkan disana. Kota-kota di negara yang memiliki alam dan peninggalan bangunan sejarah menarik ini terasa santai dan juga murah untuk dikunjungi. Salah satu tempat wisata yang satu yang cukup mengasyikan di Laos adalah Vang Vieng.
(Visited 616 times, 1 visits today)