Tips Mewarnai Rambut untuk Orang Indonesia

4. Tes alergi cat rambut
Sebelum mewarnai rambut, lakukan tes produk di belakang telinga. Ini merupakan cara untuk mengetes apakah kulit Anda rentan akan alergi terhadap kandungan bahan kimia dalam cat rambut. Diamkan selama 15 sampai 20 menit, bila tidak ada reaksi gatal, perih atau panas, maka Anda bisa melakukan proses pewarnaan lebih lanjut.
(Visited 1,174 times, 1 visits today)